INSTITUT NALANDA - NALANDA FOUNDATION

NALANDA FOUNDATION

Pendaftaran S1 & S2 Pendidikan Keagamaan Buddha, S1 Dharma Usada, S1 Pendidikan Buddha Anak Usia Dini, S1 Ilmu Komunikasi Buddha, S1 Bisnis dan Manajemen Buddha telah dibuka

NALANDA FOUNDATION

\"\"

MENJADI PRIBADI UNGGUL

\"\" Salah satu pilar tegaknya Buddhasasana masa kini adalah dunia pendidikan. Menjadi istimewa bila pendidikan itu berkaitan dengan pengembangan Dhamma. Nalanda Foundation terus melakukan perubahan secara revolusioner. Kami ingin mutu dan layanan kami menjangkau masyarakat Buddhis yang lebih luas.

\"\" Pada tahun ini, kami mengajak putra-putri Buddhis di seluruh Nusantara bergabung mengikuti pendidikan di Sekolah Tinggi Agama Buddha Nalanda untuk menggapai hari depan yang cerah.
Pendidikan adalah \”jembatan emas\” meraih kemajuan dan kesejahteraan.

Sekilas tentang Nalanda
\"\" Kami telah melahirkan lebih dari 300 Sarjana Agama Buddha & Cendekiawan Buddhis yang saat ini sudah tersebar di seluruh Indonesia.

Daftar Kuliah Sekarang Tersedia BEASISWA PENUH :
0896-6223-0227
0857-8849-0323

_Semoga Semua Makluk Hidup Berbahagia_

Berita Lainnya

Institut Nalanda Selenggarakan Meeting Goal-Subgoal 2025: Pemimpin Bahas Strategi Komprehensif untuk Kemajuan Lembaga

Vihara Dharma Jaya Toasebio Mengadakan Dharmadesasana Yang Di Sampaikan Romo Drs.Heru M.M

Jiangxi University dan Institut Nalanda Sukses Wujudkan Kolaborasi Program Kursus Singkat Bertaraf Internasional.

Kesan Bangga menjadi Alumni Nalanda Terasa Hingga di Dunia Kerja

Institut Nalanda Gelar Terapi Gratis dan Sosialisasi Kampus di Pondok Pesantren Al-Tsaqafah, Usung Kolaborasi Kesehatan dan Pendidikan

Ayo Bergabung Sekarang!